Rechercher dans ce blog

Friday, September 23, 2022

3 Menu Sarapan Sehat, Hanya Sedikit Namun Tahan hingga Sore Ala Dokter Zaidul Akbar, Sangat Baik untuk Diet - Suara Merdeka - Suara Merdeka Network

Suaramerdeka.com - Ini dia menu sarapan sehat yang porsinya hanya sedikit namun bisa tahan hingga sore hari.

Hanya perlu 3 menu ini, mulai biasakan hidup baik dengan makanan yang lebih sehat juga sangat baik untuk diet ala dokter Zaidul Akbar.

Bahkan 3 menu sarapan sehat, baik untuk diet dan berkualitas ala dokter Zaidul Akbar yang bisa tahan hingga sore hari ini relatif mudah ditemukan di pasaran.

Baca Juga: Bersyukurlah 4 Zodiak Ini, Hidupnya Terhimpit Keberuntungan, Rezeki dan Cuan Mengucur Non Stop

Inilah menu sarapan sehat, hanya sedikit namun mengenyangkan dan tahan hingga sore hari dikutip suaramerdeka.com dari akun Instagram @zaidulakbar pada Jumat 23 September 2022.

Menurut dokter yang berusia 44 tahun itu, makan pagi atau sarapan tidak perlu menu dan porsi yang banyak dan cukup konsumsi sedikit namun berkualitas dan sehat yang tetap memenuhi kebutuhan tubuh.

Ia mengatakan, sebenarnya pagi bukan waktu yang baik untuk makan dalam jumlah besar, mengingat kadar hormon pengatur lapar pada tubuh saat itu hanya sedikit.

Baca Juga: Lho, Gak Percaya? 5 Zodiak Dikerumuni Keberuntungan, di Antara yang Menyertai Rezeki dan Cuan Sebukit

Jadi memang hanya perlu sedikit saja diisi.

“Ada hormon pagi hari namanya ghrelin itu hormon lapar, di pagi hari itu jumlahnya sedikit banget, jadi kalo pagi jangan banyak makan, cukup sedikit tapi berkualitas,” katanya.

Adblock test (Why?)


3 Menu Sarapan Sehat, Hanya Sedikit Namun Tahan hingga Sore Ala Dokter Zaidul Akbar, Sangat Baik untuk Diet - Suara Merdeka - Suara Merdeka Network
Read More

No comments:

Post a Comment

7 Menu Sarapan Ini Bisa Kempiskan Perut Buncit - detikSumut

Medan - Ternyata menu sarapan yang tepat bisa membantu menghilangkan perut buncit loh. Menu sarapan yang baik ini juga tidak membuat perut...