Rechercher dans ce blog

Monday, April 11, 2022

Resep Menu Buka Puasa Hari Ini: Garang Asem Daging Sapi yang Segar dan Praktis Membuatnya - Kabar Banten - Kabar Banten

KABAR BANTEN – Menyajikan menu buka puasa Garang Asem Daging Sapi yang segar dan lezat serta praktis cara membuatnya, bisa menjadi pilihan para bunda yang sibuk.

Membuat Garang Asem Daging Sapi pun praktis, tidak ribet, bumbu-bumbunya hanya diiris dan dipotong-potong saja, tidak perlu diulek atau diblender.

Berikut resep Garang Asem Daging Sapi sebagaimana kabarbanten.pikiran-rakyat kutip dari Channel Youtube Dapur Cantik.

Bahan-Bahan resep Garang Asem Daging Sapi:

• 350 gram daging sapi yang sudah dicuci bersih
• 2 bh wortel
• 10 batang buncis

Bumbu-bumbu Garang Asem Daging Sapi

• 8 siung bawang merah
• 4 siung bawang putih
• 6 buah belimbing wuluh
• 3 buah tomat hijau
• 3 biji cabe hijau besar
• 5 biji cabe merah keiting
• 4 cm lengkuas
• 3 cm jahe
• 2 batang sereg
• 4 lembar daun salam
• 2 sdt garam
• 2 sdt gula pasir
• ½ sdt merica bubuk
• 1 sdt kaldu jamur atau penyedap rasa lainya
• 3 sdm kecap manis
• 2 sdm air asam jawa secukupnya

Persiapan memasak Garang Asem Daging Sapi :

• Potong-potong buncis, wortel sesuai selera
• Potong- potong daging
• Rebus daging sapi yang telah dipotong sampai mengeluarkan kaldu dan empuk
• Rajang tipis-tipis bawang merah, bawang putih, belimbing wuluh dan tomat hijau
• Potong-potong cabe hijau besar dan cabe merah keriting

Adblock test (Why?)


Resep Menu Buka Puasa Hari Ini: Garang Asem Daging Sapi yang Segar dan Praktis Membuatnya - Kabar Banten - Kabar Banten
Read More

No comments:

Post a Comment

7 Menu Sarapan Ini Bisa Kempiskan Perut Buncit - detikSumut

Medan - Ternyata menu sarapan yang tepat bisa membantu menghilangkan perut buncit loh. Menu sarapan yang baik ini juga tidak membuat perut...